Penambahan Kunyit dalam Pakan Sebagai Solusi Alami dalam meningkatkan pertumbuhan Ikan Nila (Oreochromis niloticus)

Authors

  • Egawati Universitas Madako Tolitoli
  • Ika Wahyuni Putri Universitas Madako Tolitoli
  • Dwi Utami Putri Universitas Madako Tolitoli

DOI:

https://doi.org/10.56630/arj.v2i1.774

Keywords:

Feed additive, bahan herbal, kelangsungan hidup

Abstract

Ikan nila ( Oreochromis niloticus) merupakan komoditas perikanan populer dan potensial untuk dibudidayakan karena dagingnya tebal, rasanya enak, dan mampu beradaptasi pada berbagai salinitas. Mahalnya pakan komersil menjadi kendala umum bagi pembudidaya. Penelitian eksperimental yang dilaksanakan selama 40 hari (Juni-Juli 2024) di Kelurahan Tambun, Tolitoli ini bertujuan menguji pengaruh penambahan tepung kunyit pada pakan terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup ikan nila. Menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 3 ulangan (total 12 unit percobaan). Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan tepung kunyit berpengaruh nyata (p<0,05) terhadap bobot mutlak ikan nila. Perlakuan dengan penambahan tepung kunyit 20 gram per kilogram pakan (P3) memberikan hasil terbaik dengan bobot 4,58 g.  

References

Arifin, P. P., Setiawati, M., & Utomo, N. B. (2014). Evaluasi Ekstrak Kunyit Curcuma longa Linn. pada Pakan terhadap Biokimia Darah dan Kinerja Pertumbuhan Ikan Gurame Osphronemus goramy Lacepede, 1801. Jurnal Ikhtiologi Indonesia, 16(1), 1–10.

Arifin, P. (2015). Evaluasi Pemberian Ekstrak Kunyit Curcuma Longa Linn. Pada pakan terhadap enzim pencernaan dan kinerja pertumbuhan ikan Gurame osphronemus gouramy [Tesis, Institut Pertanian Bogor].

Bagchi, D. 2012. Handbook of Nutraceuticals and Functional Foods. Second Edition. CRC Press. Taylor & Francis Group. Boca Raton London New York.

Cahyani, R., Satyantini, W., Nindarwi, D., & Cahyoko, Y. (2021). Addition of turmeric in feed on growth and survival rate of Nilasa red tilapia (Oreochromis sp.). IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 679. https://doi.org/10.1088/1755-1315/679/1/012042

Effendie, M. I. (1997). Metode Biologi Perikanan. PT Gramedia Pustaka Utama.

Effendi, H. 2002. Telaah Kualitas Air Bagi Pengelolaan Sumber Daya dan Lingkungan Perairan. Yogyakarta: Kanisius.

Fadri, S., Zainal, A., Muchlisin, & Sugito, S. (2016). Pertumbuhan, Kelangsungan Hidup dan Daya Cerna Pakan Ikan Nila (Oreochromis Niloticus) dan Mengandung Ekstrak Daun Jalan (Salix Tetrasperma Roxb) dengan Penambahan Probiotik EM-4. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kelautan dan Perikanan Unsyiah, 1(2), 210–221.

Fujianti, F., Jacoeb, A. M., & Kusnandar, F. 2013. Karakteristik Fisikokimia dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Kunyit (Curcuma longa L.) yang Diekstraksi dengan Pelarut Air dan Etanol. Jurnal Teknologi dan Industri Pangan, 24(2), 163-168.

Handayani, D., Yustiati, A., & Setiawati, W. 2019. Pengaruh Pemberian Pakan Berbeda Terhadap Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Benih Ikan Nila (Oreochromis niloticus). Jurnal Perikanan dan Kelautan, 10(1), 1-8.

Hanief, A., Supriyadi, H., & Hadie, W. 2014. Pengaruh Pemberian Probiotik pada Pakan Terhadap Pertumbuhan dan Kelulangsungan Hidup Larva Ikan Patin Siam (Pangasius hypophthalmus). Jurnal Riset Akuakultur, 9(1), 107-116.

Hassan, A., Yacout, M., Khalel, M., Hafsa, S., Ibrahim, M., Mocuta, D., Rahoveanu, A., & Dediu, L. (2018). Effects of Some Herbal Plant Supplements on Growth Performance and the Immune Response in Nile Tilapia (Oreochromis Niloticus). “Agriculture for Life, Life for Agriculture” Conference Proceedings, 1, 134–141. https://doi.org/10.2478/alife-2018-0020

Ihsanuddin, Iman, S. R., & Tristiana, Y. (2014). Pengaruh pemberian rekombinan hormone pertumbuhan (Rgh) melalui metode oral dengan interval waktu yang berbeda terhadap pertumbuhan dan kelulushidupan benih ikan nila larasati (Oreochromis niloticus). Journal of Aquaculture Management and Technology, 3(2), 92–104.

Mahmoud, M. M. (2014). Effect of Turmeric (Curcuma longa) Supplementation on Growth Performance, Feed Utilization, and Resistance of Nile tilapia (Oreochromis niloticus) to Pseudomonas fluorescens Challenge. Journal of Fishery Science and Aquaculture, 1(12), 26–33.

Mose, N. I., Manurung, U. N., Surati, F., & Maganitu, A. T. (2009). Efektifitas Tepung kunyit Dalam pakan Terhadap Kinerja Pertumbuhan Ikan Bawal (Colossoma macropomum). Volume 5, No, 12.

Muchdar, F., &. (2014). Penambahan Ekstrak Kunyit (Curcuma Domestica) Terhadap Pertumbuhan Benih Ikan Nila (Oreochromis niloticus). Prosiding Seminar Nasional Kemaritiman dan Sumberdaya Pulau-Pulau Kecil, 1(1), 20–26.

Pratiwi, E. T. 2014. Pengaruh Perbedaan Salinitas Terhadap Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Benih Ikan Nila (Oreochromis niloticus). Skripsi. Fakultas Perikanan dan Kelautan. Universitas Airlangga. Surabaya.

Pujianti, N. A., Jaelani, A., & Widaningsih, N. (2013). Penambahan Tepung Daun Kunyi (curcuma domestica) dalam ransum terhadap daya cerna protein dan bahan kering pada ayam pedaging. ZIRAA AH, 36(1), 49–59.

Puspinanti, T. 2006. Pengaruh Padat Penebaran Terhadap Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Benih Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) pada Sistem Resirkulasi. Skripsi. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Putri, I., Setiawati, M., & Jusandi, D. (2006). Enzim pencernaan dan kinerja pertumbuhan ikan mas, Cyprinus carpio Linnaeus, (1758) yang diberi pakan dengan penambahan tepung kunyit curcuma longa linn. Jurnal Iktiologi Indonesia, 17(1), 11–20.

Rachmawati, F., Susilio, & Sistina, Y. (2010). Respon Fisiologi Ikan Nila (Orechromis niloticus) yang Distimulasi Dengan Daur Pemuasan Dan Pemberian Pakan Kembali. Seminar Biologi 2010, No. 7, 492–499. Fakultas Biologi Unsoed.

Santika, L. N. (2021). Pengaruh Penambahan Ekstrak Kunyit Pada Pakan BuatanTerhadap Pertumbuhan dan Efisiensi Pemanfaatan Pakan Ikan Kakap Putih [Skripsi].

Subandiyono, & Hastuti, S. (2010). Buku Ajar Nutrisi Ikan. Lembaga Pengembangan dan penjaminan Mutu Pendidikan Universitas Diponegoro.

SNI. 2009. Air dan Limbah Cair-Bagian 3: Cara Uji Derajat Keasaman (pH) dengan Menggunakan Alat pH Meter. Badan Standardisasi Nasional. Jakarta.

Syazili, A., Irmawati, Alimuddin, & Sumantadinata, K. (n.d.). Growth and Survival of Giant Gourami Juvenile Immerse Indifferent Frequencies using recombinant Growth Hormone. Jurnal Akuakultur Indonesia, 11(1), 23–27.

Taufiqurrahman, I., Hamdan, A., Nursuwars, F. M. S., & Chobir, A. (2022). Implementasi Iot Pada Bidang Perikanan Di Dusun Citengah Desa Sukamulya Kecamatan Cihaurbeuti Kabupaten Ciamis. Abdimas Siliwangi, 5(2), 264–273.

Utami, D. P. (2011). Pembatasan ransum berpengaruh terhadap pertambahan bobot badan ayam broiler pada periode pertumbuhan. Mediagro, 7(1).

Zakatra, A. Z., & Putri, D. S. (2021). Pengaruh Penambahan Tepung Tunyit Terhadap Kinerja Pertumbuhan Ikan Kakap Putih (Lates calcarifer) [Skripsi].

Published

2025-01-29

How to Cite

Egawati, Putri, I. W., & Putri, D. U. (2025). Penambahan Kunyit dalam Pakan Sebagai Solusi Alami dalam meningkatkan pertumbuhan Ikan Nila (Oreochromis niloticus). Arborescent Journal, 2(1), 6–12. https://doi.org/10.56630/arj.v2i1.774

Issue

Section

Artikel