Edukasi Mitigasi Bencana Gempa Bumi Sebagai Upaya Peningkatan Pengetahuan Dan Kesiapsiagaan Siswa Di Sekolah Dasar Negeri 3 Lalonggasumeeto
DOI:
https://doi.org/10.56630/jenaka.v2i3.687Abstract
Gempa bumi adalah getaran yang terjadi dipermukaan bumi akibat pelepasan energi dari dalam secara tiba-tiba yang menyebabkan dislokasi (pergeseran), Edukasi ini melibatkan melibatkan 24 siswa-siswi yang berasal dari kelas 4 dan kelas 5 di SDN 3 Lalonggasumeeto pada tanggal 21 Mei 2024. Adapun langkah-langkah kegiatan yang dilakukan melalui tahapan sebagai berikut: 1). Tahap Persiapan, 2). Tahap Pelaksanaan yaitu pemberian kuesioner pengetahuan (pre test), penyuluhan dengan media poster, Terakhir pembagian kuesioner pengetahuan (post test). Hasil yang diperoleh, untuk data pre test dan post test p (0,000), dimana nilai p lebih kecil dari α (0,05) sehingga dapat diartikan bahwa ada perbedaan pengetahuan sebelum dan sesudah penyuluhan mitigasi bencana gempa bumi dilakukan dari hal ini dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan pengetahuan pada siswa di SDN 3 Lalonggasumeeto setelah dilakukan penyuluhan. Dalam menghadapi ancaman bencana, kesiapsiagaan menjadi faktor yang paling penting dan menjadi kunci keselamatan. Kesuksesan dalam penanganan dan evakuasi saat pengungsian (shelter) ketika gempa bumi sangat bergantung dari kesiapsiagaan masyarakat dan perseorangan itu sendiri. Berdasarkan hasil pengabdian ini dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan pengetahuan setelah diberikan edukasi mitigasi bencana gempa bumi dengan nilai p-value (0,000) atau < α (0,05) pada siswa SDN 3 Lalonggasumeeto. Kata Kunci: Mitigasi Bencana, Gempa Bumi, PenyuluhanÂ
References
Aprianti, R., Khoirotuln Nadiyyah, Zakirman, Widiasih, Helni Safitri, & Tulti Pulrwoningsih. (2023). Pelningkatan Pelngeltahulan Melngelnai Mitigasi BLelncana Gelmpa BLulmi di Cianjulr. Julrnal Inovasi Pelngabldian Masyarakat Pelndidikan, 4(1), 138–150. https://doi.org/10.33369/julrnalinovasi.v4i1.28882
Ashari, M. R., & Firmansyah. (2024). ELdulkasi Mitigasi BLelncana Dalam ULpaya Pelningkatan Kelsiapsiagaan Di SD Inprels 1 Talisel Kota Palul. Julrnal Deldikatif Kelselhatan Masyarakat, 4(2), 52–59.
Azmiyati, UL., & Jannah, W. (2023). ELdulkasi Sadar BLelncana Mellaluli Sosialisasi Kelblelncanaan Selblagai ULpaya Pelningkatan Pelngeltahulan Siswa ELco School Nulsantara Telrhadap Mitigasi BLelncana. Julrnal Pelngabldian Masyarakat, 3(Selptelmblelr 2009), 1–5.
Hulsain, F. ’, Imamah, I. N., Astulti, N. P., Sulharto, N. T., Kulsulmastulti, A., Inovasi, M., & Astulti, I. (2023). ELdulkasi Mitigasi BLelncana BLanjir dan Gelmpa BLulmi pada Siswa Selkolah Dasar. Kolablorasi: Julrnal Pelngabldian Masyarakat, 3(6), 343–352. https://joulrnal.inspira.or.id/indelx.php/kolablorasi/articlel/vielw/318
Kulrniati, R. R., & Sulnaryo, M. (2023). Sosialisasi dan Simullasi Mitigasi BLelncana Gelmpa BLulmi Di SDN Sindangkasih III. Julrnal Pelngabldian Kelpada …, 4(1), 403–408. http://eljoulrnal.sisfokomtelk.org/indelx.php/jpkm/articlel/vielw/826%0Ahttps://eljoulrnal.sisfokomtelk.org/indelx.php/jpkm/articlel/download/826/647
Melrtha, N. L. S. A. (2022). Pelnyullulhan Tanggap Darulrat BLelncana Gelmpa BLulmi ulntulk Anak di Panti Asulhan Hati Mama Jimblaran. Gelnitri Julrnal Pelngabldian Masyarakat BLidang Kelselhatan, 1(1), 59–63. https://doi.org/10.36049/gelnitri.v1i1.58
Yullistiya, D., & Yulniawatika. (2022). Sosialisasi Tanggap BLelncana Gelmpa BLulmi ulntulk Anak Selkolah Dasar. Abldimas Peldagogi: Julrnal Ilmiah Pelngabldian Kelpada Masyarakat, 5(2), 65. https://doi.org/10.17977/ulm050v5i2p65-71
Zain, H. M., Padmi, M. F. M., Hakim, L., & BLasir, S. N. L. (2023). Sosialisasi Dan Simullasi Mitigasi BLelncana Gelmpa BLulmi Dalam Melningkatkan Kelsiapsiagaan Di SMA N 41 Jakarta ULtara. Pandawa:Julrnal Pelngabldian Kelpada Masyarakat, 02(01), 13–22.